Rencana Operasional Pemenuhan Sarana Prasarana (ROPS)

TAHUN PERTAMA
  1. Pengadaan Buku Administrasi Pokok Sarana Prasarana.
  2. Pengadaan /Pengecetan Murai Dinding Sekolah bagian luar.
  3. Pengadaan Pemeliharan Plafond Luar Ruang Komputer Gedung Putera  dan Gedung Puteri.
  4. Pengadaan/ Perawatan Kerpus Gedung Putera Kelas 7. 
  5. Pengadaan Perawatan Papan Nama Sekolah/Akrilik Gedung Puteri.
  6. Pengadaan Pemeliharaan/Pengecetan Gedung Sekolah Putera bagian Dalam dan Gedung Puteri bagian Dalam, per Bulan 3 Rombel.
  7. Pengadaan Poster Pahlawan bagi Kelas yang belum ada.
  8. Pengadaan Alat Kebersihan Kelas Tahap 1.
  9. Pengadaan Papan Pajang/Papan Data Kelas bagi yang belum ada.
  10. Pengadaan Pemeliharaan/Pengecetan/ Pelesteran Tempat Bermain/Olahraga Gedung Putera dan Gedung Puteri.
  11. Pengadaan Renovasi Gerbang /Gapura Sekolah Gedung Puteri.
  12. Pengadaan Pemeliharan dan Penghijauan Taman Sekolah.
  13. Pengadaan Perawatan Lampu Penerangan Kelas.
SUMBER  DANA : DPPOT
PENANGGUNG JAWAB : WAKABID 3

TAHUN KEDUA
  1. Pengisian Buku Induk Barang.
  2. Pengadaan Pemeliharaan/Pengecetan Mebeler (Kursi-Meja) Peserta Didik.
  3. Pemeliharaan Papan Tulis Kelas/ Media Pembelajaran.
  4. Pengadaan/ Pemeliharaan Kanopi Tangga Gedung Putera dan Gedung Puteri
  5. Pengadaan / Renovasi Tempat Ibadah Gedung Puteri.
  6. Pengadaan / Pemasangan Keramik Ruang Komputer Puteri. 
  7. Pengadaan Alat Kebersihan Kelas Tahap 2.
  8. Pengadaan Renovasi Pagar Samping Ruang Komputer 1 Gedung Puteri.
  9. Pengadaan Alat Perawatan Taman dan Kebersihan bagi Petugas Khusus.
  10. Pengadaan /Pemeliharan Pengaspalan Lorong Taman Gedung Putera.
  11. Pengadaan / Perawatan Tempat Cuci Tangan.
  12. Pengadaan Alat Peraga Matematika
  13. Pengadaan Alat Olahraga. 
SUMBER  DANA : DPPOT
PENANGGUNG JAWAB : WAKABID 3

Kesugihan,    Juli 2021
Pelaksana, 
Wakabid 3


(EDI CASEDI, S.Sos.I)

Mengetahui, 
Kepala SMP  YA BAKII 1 Kesugihan
TTD

(MOHAMMAD NIKMATULLOH, S.H.I). 

Postingan Populer

PRINSIP DALAM SARPRAS

Jangan menumpuk pekerjaan perawatan, mulai dari 5 % (beban biaya ringan) hingga menjadi 100% (beban biaya berat). Percayalah beban biaya perawatan akan terus menumpuk, apabila kerusakan rigan hingga menjadi kerusakan berat tidak SEGERA DIPERBAIKI.

Lapor Kerusakan

Nama

Email *

Pesan *

Layanan Online Komunikasi Wakabid 3